Dihelat Hingga 26 Desember 2022, Ini Daftar Tim dan Jadwal Lengkap Nasdem Cup 2022

0
167
nasdem cup

Rembang – Turnamen sepakbola persahabatan Nasdem cup 2022 baru saja dibuka kemarin Sabtu (10/12/2022) di Gelori Loji gawaran Stadium Dk. Mbesi Desa Kedungrejo Kecamatan rembang Kota Kabupaten Rembang.

Turnamen ini sendiri rencanakan akan digelar sejak babak penyisihan yang diawali dengan pertandingan perdana pada Sabtu (10/12/2022) hingga berakhir di final nanti tanggal 26 Desember 2022.

Turnamen ini dibagi menjadi 2 wilayah, yaitu wilayah barat dan timur, adapun tim dan jadwal pertandingan wilayah barat sebagai berikut :

Sabtu (10/12/2022) pertandingan dibuka dengan laga antara Kartika Jaya FC Gunem VS PSMJ rembang Kota. pertandingan ini sendiri dimenangkan oleh PSMJ rembang kota dengan skor 3-1

Minggu (11/12/2022) PS Bhina FC VS Ketangi FC; Senin (12/12/2022) Bhina Sakti FC VS Sumber FC; Selasa (13/12/2022) PWI Rembang VS Pentil FC

seluruh pertandingan di wilayah barat ini digelar di Loji Giwaran Stadium, Dk. Mbesi desa Kedungrejo Kecamatan Rembang Kota Kabupaten rembang mulai pukul 15.30 WIB

Sementara itu untuk wilayah timur, daftar tim dan jadwal pertandingannya adalah sebagai berikut :

Rabu (14/12/2022) Korak FC VS Joyo FC; Kamis (15/12/2022) Arwe FC VS Anker Gilis; Jumat (16/12/2022) PS Palapa VS Gasper FC; Sabtu (17/12/2022) Sale FC VS Bomber FC

seluruh pertandingan di wilayah timur ini akan digelar di Randu Alas Stadium Dk. Muragan Desa tuyuhan Kecamatan Pancur Kabupaten rembang mulai pukul 15.30 WIB.

kartinitv.com/redaksi

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here